Beredar Kabar Terus-terusan Minum Air Dingin Sebabkan Penyakit Jantung, Ahli Bongkar Fakta Mengejutkan ini
SajianSedap.com - Air dingin atau air es memang cocok untuk dinikmati saat cuaca panas.
Ataupun saat selesai berolahraga, kebanyakan orang meminum air dingin untuk menyegarkan kembali dahaganya.
Saat selesai makan makanan pedas pun, air es yang kita cari untuk menghilangkan rasa panas di lidah.
Namun, selama ini air dingin sering dicap jelek untuk kesehatan tubuh.
Masyarakat kerap mendapat informasi tentang bahaya air dingin bagi tubuh, mulai dari menggumpalkan lemak, tidak baik bagi kesehatan jantung, dan sebagainya.
Baca Juga: Ternyata ini Bedanya Masak Nasi dengan Air Mendidih dan Air Biasa, Mana yang Lebih Baik?
Baca Juga: Benarkah Minum Air Es Saat Datang Bulan Jadi Penyebab Kanker Rahim? ini Penjelasan Ahli
Pernah juga viral pesan yang beredar luas melalui WhatsApp Group dan media sosial beberapa waktu terakhir.
Dalam pesan tersebut, disampaikan banyak informasi mengenai bahaya air atau makanan dingin bagi organ-organ tubuh salah satunya jantung.
Benarkah hal tersebut bisa terjadi?
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR