1. Bungkus dengan aluminium foil
Seringkali kulit ayam panggang oven sudah berwarna cokelat, namun daging bagian dalamnya belum matang.
Jika menunggu sampai daging matang, maka kulit akan berwarna cokelat gelap.
Untuk mengakalinya, ayam bisa dibungkus dengan aluminium foil sebelum dipanggang.
Hal ini dilakukan untuk menjaga kulit ayam panggang oven berwarna cokelat mengkilap dan daging ayam di dalamnya pun sudah matang.
Baca Juga: Resep Hati Ayam Masak Taosi Enak Ini Rasanya Tak Pernah Bikin Lidah Kecewa
2. Hindari olesan terlalu manis
Ingat, hindari menggunakan olesan yang terlalu manis untuk ayam panggang oven.
Misalnya, menggunakan gula.
Gula dalam olesan akan membuat kulit ayam panggang oven cepat menjadi cokelat, padahal daging ayam belum matang.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
KOMENTAR