3. Seng (Makanan Laut)
Jangan lupa juga perbanyak asupan seng di dalam tubuh.
Perlu Anda tahu bahwa seng memiliki kerja serupa dengan vitamin C yaitu mendorong sel kulit untuk melakukan perbaikan.
Dengan begitu, luka jahitan usai melahirkan dapat lebih cepat kering dan sembuh.
Tak hanya itu, seng juga dapat membantu tingkatkan sistem kekebalan tubuh untuk melawan infeksi.
Agar asupan seng terpenuhi bisa mengonsumsi makanan laut, daging merah, hati sapi, bayam, dan jamur.
Baca Juga: Makanan untuk Obat Osteoporosis yang Ampuh Membantu Menyehatkan Tulang Di Usia Muda
4. Protein (Dagin Merah Tanpa Lemak, Ikan)
Semua orang juga sudah tahu bahwa protein memiliki peran penting untuk tubuh.
Selain membantu metabolisme tubuh, protein juga dapat membantu membuat jahitan usai melahirkan lebih cepat sembuh.
KOMENTAR