SajianSedap.com - Kebutuhan akan minyak goreng semakin bertambah.
Tidak heran jika sekarang banyak sekali merek minyak goreng.
Minyak goreng tersebut juga hadir dalam beragam ukuran dan harga yang bisa dipilih sesuai kebutuhan.
Minyak goreng memang biasanya dipakai sekali saja setelah menggoreng.
Namun jika ingin dibuang, rasanya sayang sekali menyia-nyiakan minyak goreng bekas.
Apalagi minyak goreng tersebut belum terlalu hitam.
Baca Juga: Nasi Gila Recipe, the Best food To Clean Out Your Fridge Delectably
Rupanya ada cara yang membuat minyak goreng bekas jadi jernih kembali.
Apalagi membuat minyak goreng bekas cukup bermodal sepiring nasi putih saja.
KOMENTAR