Beri irisan lemon dan madu, baru terakhir masukkan teh serbuk atau teh celup ke dalamnya.
Menyesap teh jahe bisa membuat saraf dan otot menjadi rileks, termasuk otot-otot di dalam perut Anda.
Jahe memiliki senyawa antiradang yang bisa membebaskan perut dari gangguan kembung dan begah secara efektif.
2. Makan pisang
Dilansir dari Indiatimes, pisang memiliki antasid yang efektif menetralkan asam di dalam lambung.
Selain itu pisang juga kaya potasium yang bisa memancing perut untuk memproduksi lebih banyak lendir guna menyembuhkan iritasi yang ada.
Baca Juga: Selain Enak, Makanan untuk Obat Sariawan Ini Bisa Hilangkan Rasa Sakit yang Menyiksa
Jadi ketika di tengah hari Anda merasa perut sangat begah, segera ambil pisang yang sudah ranum dan matang.
Pisang juga bisa mendongkrak energi, setelah seharian Anda merasa lemas tak bertenaga karena terganggu perut begah.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
KOMENTAR