Sehari sebelum Lebaran, goreng kentang lalu tinggal tambahkan ke dalam bumbu dan campurkan bahan lainnya.
Rahasia Sambal Goreng Gurih dan Enak
Tentu saja rahasia sambal goreng enak ada pada bumbunya.
Inilah bumbu yang umum digunakan dalam pembuatan sambal goreng.
Bumbu dasarnya biasanya adalah bawang merah, bawang putih, cabai, terasi.
Baca Juga: Resep Sambal Goreng Terung Enak, Menu Pelengkap Untuk Mendobrak Nafsu Makan
Sebagai pelengkap untuk mengharumkan, kita menggunakan terasi, jahe, lengkuas, salam, dan serai.
Berbicara tentang isian, sambal goreng bisa kita buat bervariasi.
Isiannya bisa terdiri dari jeroan seperti hati sapi/ayam dan ampela.
Hidangan ini juga bisa terdiri dari daging-dagingan seperti udang dan daging sapi baik giling atau utuh.
Sebagai penambahan tekstur, jeroan dan daging ini bisa disandingkan bersama kentang, sayuran seperti buncis atau kapri, kerupuk kerecek.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR