Namun, bisa juga semprot ke sudut atau celah rumah yang gelap dan lembab.
Karena biasanya kelabang suka bersarang di tempat seperti itu.
Dengan menyemprotkan air sabun pencuci piring kelabang pun tak akan berani berkeliaran di dalam rumah.
Untuk membuat rumah bebas kelabang sebenarnya sangat mudah.
Anda cukup jaga kebersihan rumah dan usahakan rumah tetap kering saja.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Baca Juga: 5 Cara Usir Kelabang dari Rumah, Tidak Pakai Repot dan Emak-emak Se-Indonesia Pasti Bisa
Kemudian, jangan sampai ada celah rumah yang terbuka karena biasanya kelabang akan masuk dari sana.
Nah, itu dia Anda cara mengusir kelabang di kamar mandi. Selamat mencoba ya!
Cara Lain Mengusir Kelabang
Selain pakai sabun cuci piring, Anda juga bisa mengikuti cara lain loh.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR