Sajiansedap.com - Apakah anda sering membeli santan di pasar?
Biasanya santan dibeli untuk memasak beragam macam sayuran gulai.
Rasa akan semakin gurih dan enak.
Tapi yang belum banyak orang tahu adalah tentang cara menyimpan santan itu sendiri.
Banyak yang akhirnya berujung dibuang karena tidak tahan lama.
Tapi tenang saja, ada kok cara mudah menyimpan santan di freezer.
Dijamin bisa tahan lama dan gak akan terbuang percuma.
Mari kita simak ulasan lengkapnya bersama.
Jangan sampai anda menyesal telat tahu!
Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights
Cara Benar Menyimpan Santan
Ternyata ada 2 cara yang perlu diketahui sebelum menyimpan santan, yakni yang habis dipakai seharian atau ingin disimpan lama.
Untuk yang disimpan lama, wajib perhatikan sejumlah hal.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR