Bahkan, tikus juga bisa menyebarkan penyakit, lo.
Makanya, racun tikus langsung laris manis dimana-mana.
Nah, sebenarnya, tikus ternyata takut banget sama kantung teh, lo.
Makanya, racun tikus alami bisa kita buat cuma modal kantung teh.
Anda pun harus tahu caranya.
Yuk, kita simak.
Baca lengkapnya dengan klik link ini.
3. Coba Rebus Bawang Merah di Air Mendidih Lalu Minum saat Perut Kosong
Bawang merah merupakan bumbu dapur yang paling dibutuhkan di rumah.
Karena manfaat bawang merah sering digunakan untuk membuat masakan sehari-hari.
Tak hanya itu, manfaat bawang merah untuk kesehatan juga sangat baik untuk kesehatan tubuh, loh!
Kita bisa dapatkan manfaat bawang merah untuk kesehatan dengan minum air rebusannya.
Pernahkah Anda minum air rebusan bawang merah?
Mungkin terasa aneh, tapi minum air rebusan bawang merah di pagi hari saat perut kosong itu banyak khasiatnya, loh!
Salah satu manfaat dari air bawang merah ini yaitu bisa turunkan tekanan darah di tubuh.
Masa sih?
Maka dari itu, coba yuk minum air bawang merah di pagi hari saat perut kosong, dan rasakan perubahan ini kurang dari satu bulan.
Baca lengkapnya dengan klik link ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR