SajianSedap.com – Siapa sih yang nggak doyan dengan makanan yang satu ini.
Peyek kacang memang begitu menggoda selera untuk dimakan.
Makanan ini sering disimpan dalam toples-toples bening.
Rasanya yang gurih dengan tekstur renyah akan membuat lidah bergoyang.
Apalagi jika peyek kacang dimakan bersama lauk lainnya.
Namun sayangnya, ketika membuat peyek tak jarang malah jadi keras.
Karena itu, SajianSedap akan membagikan tips membuat peyek kacang yang garing.
Penasaran bagaimana caranya?
Simak terus artikel berikut ini ya.
1. Pakai Kapur Sirih
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR