Sajiansedap.com - Harga tempe di pasar tentu sangat murah meriah.
Jadi tidak heran akan dibeli dalam jumlah banyak oleh ibu rumah tangga.
Usut punya usut, selain jadi masakan lezat, khasiat tempe juga tidak main-main loh.
Tempe memiliki banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan.
Jika Anda menyajikan tempe untuk keluarga di rumah, maka jangan heran jika tubuh akan selalu sehat dan anti sakit-sakitan.
Tempe sebagai makanan merakyat ini berbahan dasar dari kedelai.
Bagi anda yang punya asam lambung, bisa loh coba konsumsi tempe dari sekarang.
Dijamin anda akan bisa lepas bergantung pada obat dokter deh.
Berikut ini ulasan lengkapnya untuk anda.
Manfaat Tempe
Dilansir WebMD, tempe tidak mengandung kolesterol dan menjadi makanan yang dapat menghasilkan vitamin B, serat, zat besi, kalsium, dan mineral lainnya.
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Source | : | gridfame |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR