Dikutip dari Laman telkomsel.com, ada 2 tipe hadiah pada Daily Check In, yaitu:
Check In berturut-turut setiap hari sebanyak 7 kali untuk mendapatkan 5 Telkomsel Poin
Hadiah yang didapatkan dengan menggumpulkan STAMP sesuai dengan jumlah hadiah yang akan diklaim.
Jika jumlah STAMP yang dikumpulkan sudah sesuai maka tombol “Klaim Hadiah” akan aktif.
Hadiah Utama Daily Check In, antara lain:
- Klaim 4 STAMP: Kuota 4G 500MB yang berlaku 2 hari**.
- Klaim 8 STAMP: Voucher diskon ZALORA 15% hingga Rp88.000 dengan minimal transaksi Rp170.000. Voucher berlaku hingga 6 Oktober 2022.
- Klaim 12 STAMP: Kuota 4G 500MB yang berlaku 2 hari**.
- Klaim 16 STAMP: Voucher diskon ZALORA 20% hingga Rp170.000 dengan minimal transaksi Rp170.000. Voucher berlaku hingga 6 Oktober 2022.
- Klaim 20 STAMP: Kuota 1GB yang berlaku 2 hari**.
- Klaim 24 STAMP: Kuota internet 2GB (Kuota 4G 1GB & Kuota Semua Jaringan 1GB), berlaku 2 hari**.
Baca Juga: Cara Melahirkan di Bidan Gratis Ditanggung Pemerintah, Ini Syarat dan Panduan Lengkapnya
Source | : | telkomsel.com |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR