SajianSedap.com - Ibu-ibu penting untuk mengetahui cara menyimpan ayam ungkep yang benar.
Dengan mengetahui cara menyimpan ayam ungkep yang benar, maka ayam bisa awet dan bertahan lama.
Tak repot, Anda bisa mengikuti beberapa cara menyimpan ayam ungkep berikut ini agar tidak mudah basi.
Ayam ungkep sendiri merupakan hasil olahan ayam yang diproses dengan cara ungkep
Ungkep adalah proses masak dengan api kecil agar bumbu meresap sempurna hingga masuk dalam bahan yang diolah.
Anda bisa memastikan bumbunya meresap dari kulit hingga tulang sehingga lebih nikmat.
Tak hanya itu, ayam ungkep bisanya juga dijadikan stok lauk siap santap di rumah.
Setelah diungkep, ayam masih bisa dan aman disimpan selama beberapa hari ke depan.
Namun, ayam ungkep ini harus disimpan dengan tepat agar tidak cepat basi dan tetap aman diolah serta dikonsumsi.
Executive Chef The Alana Hotel & Convention Center Solo Pian Gunawan membagikan empat cara menyimpan ayam ungkep agar tidak basi.
Lihat berikut ini untuk Anda pratikkan di rumah.
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR