Nah, udang yang kering dan alot ini tentu jadi kurang sedap saat disantap ya.
Kalau begitu, Anda bisa mensiasatinya dengan menambahkan cairan ke wajan ketika menghangatkan udang.
Ya, Anda bisa menggunakan sedikit cairan (misalnya air kaldu) atau bahkan memberikan sedikit bahan yang berlemak seperti mentega.
Saat menghangatkan udang, jangan coba-coba untuk Anda tinggal ya.
Sebab menghangatkan udang gak butuh waktu lama kok.
Ya, gak butuh waktu sampai 10 menit untuk bikin udang kembali hangat.
Ketika sedang proses menghangatkan udang, sering-seringlah Anda periksa udang tersebut agar gak alot.
Nah itu dia beragam tips yang wajib Anda ketahui ketika mau menghangatkan udang.
Jika Anda menerapkan tips di atas, udang yang Anda hangatkan gak bakal alot deh!
Selamat mencoba ya Saselovers!
Artikel ini telah tayang di EatingWell.com dengan judul, How to Reheat Shrimp
Source | : | Eatingwell |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR