Cuka putih adalah cara alami yang efektif untuk menyingkirkan noda saus dan kecap dari pakaian.
Bagaimana cara gunakannya?
- Pertama, tuangkan sedikit cuka ke noda dan sikat dengan sikat gigi.
- Bilas kemudian dengan deterjen dan air.
- Kamu juga bisa mencapur cuka saat mencucinya.
Selain noda kecap, berikut ini ada juga cara membersihkan baju berdasarkan noda yang terkena pada pakaian.
Untuk menghilangkan tinta dari pakaian, oleskan 2 sampai 3 tetes pembersih tangan di atas noda tinta.
Sikat noda dengan sikat gigi dan segera rendam dan taburkan oleskan baking soda ke noda.
Setelah 15 menit direndam, bilas kain dengan air panas.
Noda es krim bisa dibersihkan dari pakaian dengan bantuan jus lemon.
Cara Menyimpan Roti Tawar yang Benar Agar Tidak Cepat Jamuran, Bukan di Plastiknya
KOMENTAR