Sajian Sedap
5 Resep Camilan Praktis Pilihan yang Enak Maksimal Ini Bikin Mulut Sulit Berhenti Ngunyah
SajianSedap.com - Ini dia 5 resep camilan praktis yang bisa ditiru untuk dihadirkan sebagai camilan di sore hari.
Karena mudah dibuat, kita tak perlu takut harus repot lagi untuk menghadirkan aneka camilan sedap ini untuk dinikmati bersama keluarga.
Karena rasanya juga enak banget, aneka camilan simple ini dijamin bikin mulut ingin bergoyang terus.
5 Resep Camilan Praktis yang Enak Maksimal
Resep Jamur Krispi Barbeque
Sajian Sedap
Resep Jamur Krispi Barbeque
Waktu: 20 Menit
Sajian: 500 Gram
Bahan:
- 500 gram jamur tiram, dipotong-potong
- 1 liter minyak untuk menggoreng
- 3 sendok makan Bumbu barbeque
- 3 sendok makan Bubuk cabai Bon cabai
Baca Juga: Contek Resep Enoki Goreng Tepung Sambal Bangkok Ini Kalau Ingin Buat Camilan Ala Cafe Di Rumah
Bahan Pencelup (aduk rata):
- 100 gram tepung terigu protein sedang
- 25 gram tepung sagu tani
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/4 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1 sendok teh bawang putih bubuk
- 125 ml air
Baca Selengkapnya >>
Resep Jagung Susu Saus Keju
Sajian Sedap
Resep Jagung Susu Saus Keju
Waktu: 30 Menit
Sajian: 5 Porsi
Baca Juga: Penasaran Cara Ampuh Bikin Pisang Goreng Jadi Lebih Berkelas? Contek Resep Pisang Goreng Cokelat Kacang Ini Saja!
Bahan:
- 3 buah jagung manis, pipil
- 100 ml kental manis
- 2 sendok makan margarin
- 1 buah pisang, iris bulat
Bahan Saus Keju:
- 200 ml susu cair
- 50 ml kental manis
- 200 gram keju cepat leleh, parut
Baca Selengkapnya >>
Baca Juga: Selain Jadi Menu Pelengkap, Resep Bakwan Teri Kelapa Juga Mantap Disantap Sebagai Camilan!
Resep Bola Tahu Goreng Kornet
Sajian Sedap
Resep Bola Tahu Goreng Kornet
Waktu: 30 Menit
Sajian: 20 Buah
Bahan:
- 300 gram tahu cina, dikukus dan dihaluskan
- 50 gram kornet sapi
- 2 batang kucai, diiris halus
- 1 butir telur
- 1 1/4 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- 1/4 sendok teh gula pasir
- 1 sendok makan tepung sagu
Baca Juga: Ini Dia Menu Anti Gagal Ala Bakery, Resep Coffee Glasur Bread yang Bisa Kita Sendiri Bikin di Rumah!
Baca Selengkapnya >>
Resep Sosis Goreng Lapis Jagung
Sajian Sedap
Resep Sosis Goreng Lapis Jagung
Waktu: 30 Menit
Sajian: 12 Tusuk
Bahan:
- 12 buah sosis sapi
- 200 gram jagung manis, haluskan
- 100 gram jagung manis, parut
- 125 gram tepung terigu
- 50 gram tepung sagu
- 1 butir telur
- 1 1/4 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1/4 sendok teh gula pasir
- 12 batang tusuk sate
- 500 ml minyak untuk menggoreng
Baca Selengkapnya >>
Resep Keripik Tempe Daun Jeruk
Sajian Sedap
Resep Keripik Tempe Daun Jeruk
Waktu: 30 Menit
Sajian: 400 Gram
Bahan:
- 600 gram tempe bulat, diiris tipis
- 1000 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Pelapis:
- 200 gram tepung beras
- 40 gram maizena
- 6 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya, diiris halus
- 300 ml air es
Baca Selengkapnya >>
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
3 Jenis Teh yang Bisa Bantu Hilangkan Jerawat, Apa Saja?
Source |
: |
Sajian Sedap |
Penulis |
: |
Dwi |
Editor |
: |
Dwi |
KOMENTAR