Kalau kita menyikat gigi tanpa membersihkanlidah, maka bakteri di gigi bisa berpindah ke lidah.
Sebaiknya bersihkan lidah dengan menggunakan bagian belakang sikat gigi.
Cara terakhir yang bisa kita lakukan adalah berkumur.
Dengan berkumur, seseorang akan membantu dalam membersihkan sisa-sisa makanan yang menempel di gigi.
Selain itu, cara ini akan membersihkan bau mulut.
Kalau tak ingin bau mulut mengganggu kita dalam kehidupan sehari-sehari, sebaiknya lakukan saja beberapa hal di atas ini ya sase lovers.
Selamat mencoba.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul : 8 Tips Mengatasi Bau Mulut yang Sering Timbul Saat Puasa
Baca Juga: Biasa Dikunyah Nenek-nenek, Daun ini Bisa Jadi Solusi Sembuhkan Asam Urat Tanpa Minum Obat
KOMENTAR