SajianSedap.com - Ada beragam makhluk hidup yang sering datang ke rumah.
Mulai dari nyamuk, kecoak dan bahkan ular.
Tapi jika saat musim hujan tiba, laron sering jadi masalah buat keluarga.
Bukan cuma itu saja, terkadang kita harus mematikan lampu untuk mengusirnya.
Tentu kegiatan di rumah akan terganggu jika lampu padam.
Untuk mengatasinya, kita bisa mencoba trik berikut untuk mengusir laron.
Caranya pun sangat mudah dan bisa pakai beberapa bahan dari dapur seperti cabai.
Berikut ini adalah 6 cara mengusir laron tanpa harus mematikan lampu:
Cara mengusir laron tanpa mematikan lampu, kita hanya perlu mengisi wadah dengan air secukupnya, jangan sampai benar-benar penuh.
Kemudian letakkan wadah tersebut tepat di bawah lampu yang dikelilingi laron. Air pada wadah akan memantulkan cahaya yang membuat laron menghampirinya.
Alhasil, laron pun akan terjebak dan terperangkap ke dalam genangan air.
Baca Juga: Cara Irit Membasmi Nyamuk dengan Bahan yang Ada di Dapur
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
KOMENTAR