SajianSedap.com - Kepiting merupakan salah satu seafood, atau hidangan laut yang cukup digemari.
Meski memiliki harga yang cukup tinggi jika dibanding udang atau cumi-cumi, kepiting selalu jadi buruan.
Jika diolah dengan benar, daging kepiting memiliki rasa yang manis.
Selain itu dagingnya juga padat.
Sensasi makan kepiting pun tak kalah menarik.
Ya, Anda perlu membuka cangkang kepiting yang keras untuk menikmati daging kepiting yang empuk.
Selain itu, karena cangkang yang keras ini tentu mengolah kepiting tidka bisa sembarangan.
Tidak tepat cara memasak bisa mmebuat bumbu tidak meresap.
Anda tentu tidak mau rugi kan jika olahan kepiting Anda bumbunya tidak meresap.
Untuk memasak kepiting agar tidak bau amis dan bumbu meresap, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut.
Yuk simak.
Baca Juga: Yang Enak Enggak Cuma Ayam Suwir, Begini Cara Membuat Tongkol Suwir Tidak Bau Amis
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR