SajianSedap.com - Udang merupakan salah satu jenis seafood yang cukup populer di Indonesia.
Tak hanya enak, dari segi harga udang pun cukup terjangkau.
Selain itu, Anda juga bisa membeli udang ini baik di pasar, supermarket bahkan pusat penjualan ikan.
Nah udang ini juga bisa loh jadi menu sahur praktis Sase Lovers.
Apalagi udang bisa dimasak dengan cepat dan tidak perlu waktu yang lama.
Selain itu udang juga tidak memerlukan cara mengolah yang sulit seperti kepiting atau jenis seafood lainya.
Daripada bingung memilih menu sahur Anda, berikut ini ada 4 menu sahur praktis yang bisa Anda coba saat bulan Ramadan nanti.
Apa saja sih?
Bahan:
300 gram udang jerbung ukuran sedang, utuh dan belah punggungnya
1 sendok teh air jeruk lemon
1 sendok teh minyak wijen
3/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
75 gram maizena
250 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Saus:
3 siung bawang putih, dicincang kasar
3 buah cabai merah keriting, dicincang halus
4 batang kucai, diiris halus
2 sendok teh saus tiram
1/2 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh gula pasir
6 buah kuning telur asin matang, dihaluskan kasar-kasar
2 sendok makan margarin untuk menumis
Cara membuat Udang Goreng Telur Asin:
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR