SajianSedap.com - Daging adalah bahan makanan yang banyak diolah menjadi berbagai hidangan nikmat.
Banyak orang suka akan olahan daging karena rasanya yang gurih dan juicy, juga dengan penggunaan rempah dan bumbu yang memperkaya rasa.
Untuk mendapatkan kenikmatannya, penting untuk mengolahnya dengan benar.
Salah satunya memastikan tekstur daging yang matang empuk dan lembut dikunyah.
Untuk mendapatkan tektsur daging yang empuk bagi banyak orang dirasa susah-susah gampang.
Biasanya digunakan panci presto atau direbus selama berjam-jam di atas api yang mungkin boros gas.
Tapi sebenarnya ada cara lebih mudah untuk mengempukkan daging sapi.
Ada satu cara tanpa menggunakan panci presto dan hanya membutuhkan waktu 12 menit dalam perebusannya.
Lihat berikut ini untuk Anda coba di rumah.
Menggunakan banyak gas saat merebus daging dalam jumlah besar bisa membuat penggunaan gas kompor menjadi lebih boros dari biasanya.
Namun, ada solusi yang dapat Anda coba untuk merebus daging secara lebih efisien dan efektif, yaitu dengan menggunakan metode memasak 5-30-7.
Baca Juga: Cuma 12 Menit! Ini Cara Masak Daging Hemat Gas Tanpa Pakai Panci Presto
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR