Misalnya kita hanya membutuhkan santan sebanyak 25 ml untuk kue kering, maka kita bisa menggunakan santan instan karena kita tidak bisa membeli santan peras dalam jumlah sedikit.
Kalau soal daya tahan, santan instan memang jauh lebih awet.
Tapi kembali lagi, itu karena santan instan menggunakan tambahan bahan lain.
BACA JUGA: Raul Lemos Suapi Kopi Kedua Anaknya, Efek Berbahaya Ini Bisa Dirasakan Saat Sang Anak Dewasa
Santan peras juga bisa tahan lama asal kita tahu bagaimana cara menyimpannya yang benar.
Jadi, kalau mau rasa masakan lebih gurih dan lezat, kita bisa menggunakan santan peras.
Tapi kalau kita hanya ingin menggunakan santan dalam jumlah sedikit, santan instan bisa jadi alternatif.
Semua kembali kepada kebutuhan dan selera masing-masing. (MA)
BACA JUGA: Setelah Busana Transparan, Pakaian Luna Maya Saat Dinner Bareng Syahrini Kembali Jadi Sorotan
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR