3. Toilet
Untuk toilet juga terlihat perbedaannya.
Untuk di sel palsu, toilet berukuran kecil bahkan hanya diberi batas kayu.
Meski sama-sama menggunakan toilet duduk, akan tetapi kualitasnya terlihat berbeda.
Di sel palsu Setnov, terlihat ada ember besar warna merah yang dijadikan sebagai tempat air untuk mandi.
Sementara di sel asli Setnov, fasilitas kamar mandi tersedia shower untuk mandi, tak perlu ada ember besar untuk menampung air.
Baca Juga : Begini Isi Dapur Istri Jeremy Thomas yang Dicap Alami Gangguan Makan Hingga Kurus Kering
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
Source | : | tribunnews.com |
Penulis | : | Miyanti |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR