Cara Membuat Air Rendaman Nanas:
Setelah mengetahui sederet manfaat dari mengonsumsi air nanas, kali ini yuk simak resep membuat air rendaman nanas yang dianjurkan!
Siapkan kendi atau botol kaca berisi air matang.
Isi dengan potongan nanas.
Tambahkan daun mint untuk menambah kesegarannya.
Kemudian, dinginkan di dalam kulkas.
Minumlah satu gelas setiap pagi dengan cara disaring airnya.
Selamat mencoba!