1. Peras tahu sampai airnya berkurang.
2. Rebus tahu dalam air mendidih selama 5 menit.
3. Tiriskan lalu peras lagi.
Baca Juga: Waspada! Jangan Menyimpan Tomat di Dalam Kulkas, Bahayanya Tidak Main-Main
Setelah langkah mudah di atas, tahu baru siap diolah menjadi aneka macam hidangan.
Niscaya rasa asam dan aroma tidak sedapnya sudah berkurang.
Ingat juga untuk langsung mengolah tahu kulit di hari yang sama, ya.
Jangan disimpan lagi di dalam kulkas agar kesegarannya masih terjaga.
Dengan begini kita pasti lebih yakin membuat semur tahu atau tahu isi kesukaan keluarga kan?
Selamat Mencoba.