Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Kondisi Dapur yang Berantakan Bisa Picu Berat Badan Naik! Begini Penelitian Ahli yang Diluar Dugaan

By Siti Afifah, Senin, 21 September 2020 | 17:15 WIB
Enggak nyangka, dapur yang berantakan ternyata bisa naikkan berat badan (idea.grid.id)

Akibat Dapur Berantakan

Penemuan ini adalah berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh Cornell University’s Food and Brand Lab yang terletak di New York, Amerika Serikat.

Penelitian ini terdiri dari 98 orang wanita yang semuanya diminta untuk menunggu seseorang selama 10 menit di dalam dapur.

Mereka dibagi 2 kelompok, di mana satu kelompok menunggu di dalam dapur yang berantakan, dan satu kelompok lagi menunggu di dalam dapur yang rapi dan bersih.

Pada dapur yang kotor, terdapat tumpukan koran, piring kotor, dan juga telepon yang terus berdering.

Baca Juga: Pantas Dijuluki 'Salon Alami', Bahan Dapur Ini Jadi Rahasia Nenek Punya Rambut Tebal dan Panjang! Begini Cara Membuatnya

Baca Juga: Cuma Tambahkan Bumbu Dapur Rahasia Ini Saat Masak Sarden Kaleng, Rasanya Dijamin Jadi 100 Kali Lebih Enak! Wajib Coba

Sambil menunggu, kedua kelompok tersebut disuguhi sepiring biskuit, wortel, dan kukis.

Hasilnya, kelompok yang menunggu di dapur berantakan makan 2 kali kukis lebih banyak daripada yang berada di dapur bersih.