100 Persen jadi Lebih Empuk, Tambahkan 1 Bahan ini saat Membuat Combro, Dijamin Hasilnya Gak Bakal Keras Walau Sudah Dingin

By Ulfa, Kamis, 26 Agustus 2021 | 08:25 WIB
Combro ()

Pada combro, kita tinggal melumatkan satu buah kentang kukus ukuran besar.

Tambahkan pada adonan singkong parut.

Sederhana, tapi combro akan tetap lembut walaupun sudah dingin. Coba deh!

Penggorengan Terlalu Lama

Sama seperti makanan pada umumnya, penggorengan yang lama akan membuang kandungan air di dalam combro.

Akibatnya sudah barang tentu combro keras setelah dingin.

Baca Juga: 100 Kali Lebih Garing, Cuma Campurkan 2 Tepung ini Jadi Rahasia Bakwan Jagung Tetap Garing Walau Sudah Dingin

Combro tidak perlu digoreng terlalu lama atau bahkan sampai kering.

Gunakan api sedang saja untuk menggorengnya.

Begitu permukaannya sudah kecokelatan, segera angkat.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.