100 Kali Lebih Kriuk dari Tepung Instan,Pedagang Bongkar Cuma Celupkan Ayam dalam Air Es Sebelum Buat Fried Chicken, Hasilnya Bisa Bikin Melongo

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 28 Agustus 2021 | 10:25 WIB
Terungkap Penyebab Ayam Goreng Tepung Melempem dan Tak Bisa Renyah Saat Sudah Dingin, Di Sini Letak Kesalahannya ()

4. Telur utuhBerada di posisi terakhir adalah telur utuh.Artinya menggunakan kuning dan putih telur sekaligus.Penggunaan telur utuh membuat fried chicken jadi melempem dan surih renyah.Jadi, sebisa mungkin hindari penggunaan telur utuh sebagai bahan pencelup fried chicken.Keempat bahan di atas sebenarnya bisa saling menggantikan fungsinya.

Baca Juga: Selama Ini Jadi Misteri! Akhirnya Terbongkar Rahasia Sambal Bawang Enak Ala Geprek Bensu, Wajib Ditambahkan 1 Bahan Ini Baru Bisa EnakJadi, kalau resep Anda menggunakan putih telur misalnya, langsung saja ganti dengan air es kalau mau membuktikan kerenyahannya.Tapi perlu digarisbawahi, hasil fried chicken yang renyah tentu juga harus didukung oleh jenis tepung dan teknik pembuatan yang tepat.Jadi, ketiganya harus diperhatikan agar hasil fried chicken bisa renyah maksimal.Campuran Tepung Supaya Ayam Goreng Tepung KriukSeperti yang kita tahu, untuk membuat ayam goreng tepung, kita membutuhkan dua jenis larutan.Ada larutan tepung, dan ada juga larutan pencelup.Setelah dibumbui, ayam biasanya akan dimasukkan ke dalam campuran tepung kering, kemudian ke larutan pencelup dan kembali lagi ke larutan tepung.