Pedagang Martabak Akhirnya Buka Suara, Begini Cara Agar Martabak Bisa Berpori dan Lembut Di Mulut, Auto Disayang Mertua

By Laksmi Amaranggana, Selasa, 5 Oktober 2021 | 08:25 WIB
Begini cara membuat martabak yang berpori dan lembut (Sajian Sedap)

Rahasia dari Yuyun agar kue tidak bantat adalah dengan menambahkan soda kue pada adonan kulit.

Soda kue memiliki fungsi sebagai pengembang adonan.

Soda kue bekerja dengan baik dalam adonan yang asam, yang mana bisa membentuk tektur berongga dan tidak beremah pada kulit martabak manis.

Anda bisa menambahkan soda kue di akhir sebelum martabak manis dicetak.

Baca Juga: Resep Martabak Shanghai Lada Hitam Enak yang Pedas Dan Gurih Ini Ternyata Gampang Dibuat

5. Mengoleskan Margarin saat Masih Panas

Tips ini biasanya dipakai para pedagang martabak lho!

Tapi kadang kita gak sadar ya kalau ini termasuk salah satu trik jitu agar margarin meresap hingga ke pori-pori.

Setelah diangkat, Anda bisa langsung mengoleskan margarin ke martabak.

Dijamin, rasa martabak jadi lebih gurih dan menambah cita rasa makanan.

Artikel ini pernah tayang di kompas.com dengan judul 5 Cara Membuat Martabak Manis Berpori yang Lembut ala Penjual.

Baca Juga: Resep Martabak Telur Makaroni Enak, Camilan Untuk Momen Spesial Di Akhir Pekan