SajianSedap.com - Bawang putih sudah sejak lama dikenal sebagai bahan alami yang memiliki beragam khasiat.
Tak hanya unutk bumbu masakan, bawang putih juga bisa menangkal radikal bebas penyebab kanker.
Namun, ada satu olahan bawang puih yang juga kerap dikonsumsi, yakni black garlic atau bawang putih hitam.
Sering dikira busuk dan berjamur, bawang hitam atau black garlic rupanya justru jadi obat yang mujarab untuk beragam penyakir kronis.
Bahkan bagi bapak-bapak khususnya, bawang putih hitam juga bisa mengobati penyakit sejuta umat ini jika menyerang.
Lalu apa saja manfaat bawang hitam ini? simak ulasannya agar Anda tak ragu lagi untuk mencobanya.