Dikasih Tahu Pedagang Bakso, Coba Taburkan Tepung ini Saat Bikin Bawang Goreng, Dijamin Seisi Rumah Jadi Nafsu Makan

By Raka, Jumat, 4 Februari 2022 | 06:25 WIB
Ini yang terjadi kalau bikin bawang goreng ditambah tepung (Sajian Sedap)

Rasanya yang manis sangat cocok dan endes untuk dibuat menjadi bawang goreng.

Jenis Bawang Brebes bahkan punya kelebihan pada aroma yang lebih menonjol.

Bahan:

Bawang merah (jenis Brebes atau Sumenep)

Garam

Tepung maizena

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Catat Mana Tahu Butuh! Wanita Ini Bongkar Rahasianya Sembuh dari Covid Selama Isolasi di Rumah: Minum Madu, Telur Kampung, Bawang Putih

Cara membuat:

1. Iris tipis bawang merah.

Jika menggunakan pisau, iris bawang dengan ketebalan yang pas, tidak terlalu tipis dan jangan terlalu tebal.