Ingin Masak dengan Campuran Santan? Baiknya Perhatikan Hal Ini Dulu Agar Tetap Sehat

By Gusthia Sasky T, Jumat, 11 Februari 2022 | 16:10 WIB
Masak makanan dengan campuran santan (kompas)

SajianSedap.com - Masakan Indonesia memang banyak menggunakan beragam bahan.

Salah satunya santan.

Ya, saat masak memang banyak makanan yang menggunakan santan.

Seperti soto, opor, gulai, dan rendang.

Kadang kali kita sering merasa takut kalau habis konsumsi makanan yang bersantan.

Sebab banyak yang menilai jika santan bisa jadi penyebab kolesterol.

Namun, apakah hal tersebut benar?

Nah, kalau hari ini Anda mau masak makanan dengan campuran santan, baiknya simak dulu artikel ini.

Karena Anda tetap bisa kok konsumsi makanan yang bersantan, namun tetap sehat.

Baca Juga: Kasih Tahu Penderita Kolesterol! Cuma Modal Air Rebusan Kulit Buah Ini Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi Seketika, Tak Perlu Lagi Minum Obat!

Perhatikan Hal Ini Kalau Mau Masak dengan Campuran Santan

Selama ini banyak yang menilai jika santan memiliki banyak kandungan kolesterol.