Gak Perlu Beli Lagi Kalau ke Resto! Terbongkar Sudah Cara Bikin Ayam Telur Asin yang Enak dan Gurih Banget, Begini Cara Supaya Rasanya Creamy Banget

By Virny Apriliyanty, Selasa, 22 Februari 2022 | 08:00 WIB
Cara Membuat Saus Telur Asin Ala Restoran, Pasti Enak Siapapun yang Membuatnya ()

Aduk terus dalam waktu yang lama sampai saus mengeluarkan busa yang cukup tinggi.

Masukkan segera aneka gorengan yang ingin dibalut.

Busa inilah yang nantinya akan melumuri permukaan gorengan dan membuatnya jadi super lezat.

5. Gunakan api kecil

Saus telur asin mudah gosong, apalagi jika kita buat dalam jumlah banyak sehingga perlu waktu lama untuk membuatnya berbusa.

Pastikan selalu gunakan api kecil dan terus diaduk.

6. Tambahkan daun kari

Baca Juga: Jaminan Lembut Banget! Beginilah Cara Membuat Handuk Kasar Selembut Milik Hotel Bintang Lima, Cuma Modal Bahan Rp. 20 Ribu

Daun kari atau salam koja identik dengan saus telur asin.

Tapi, daun ini agak sulit ditemukan di pasaran.

Untuk penggantinya, kita bisa menambahkan daun bawang.

Tumis di minyak sebelum memasukan lumatan kuning telur asin.