Pantas Daridulu Emak Rajin Suruh Makan Buah Srikaya Tiap Hari, Wanita Ini Jadi Bahagia Saat Rasakan Efeknya, Wow Banget!

By Amelia Pertamasari, Kamis, 24 Februari 2022 | 08:00 WIB
Manfaat buah srikaya untuk kesehatan. (Tribun Jogja - Tribunnews)

SajianSedap.com - Tentu Anda sudah tidak asing dengan  buah srikaya.

Ini merupakan buah berdaging yang sangat manis dan lembut, buah ini dianggap sebagai makanan lezat di beberapa bagian dunia.

Bentuk buah bervariasi mulai dari simetris berbentuk hati, miring, tidak beraturan, bulat atau hampir gepeng dengan lekukan yang dalam atau dangkal di pangkalnya.

Buah apel custard kaya akan karbohidrat, dan terutama dalam bentuk gula, protein, kalsium, fosfor dan zat besi.

Daging buah srikaya tidak hanya manis dan berdaging tetapi juga memiliki aroma dan rasa sedikit asam.

Dengan rasa buah yang manis dan creamy tersebut, buah srikaya disukai oleh berbagai kalangan mulai dari anak kecil hingga orang tua.

Ini juga dapat dianggap sebagai alternatif produk susu pada orang yang memiliki intoleransi laktosa.

Berkat kandungannya, secara tradisional srikaya telah direkomendasikan untuk digunakan pada orang dengan kondisi jantung, hati, ginjal atau osteoporosis.

Srikya dapat digunakan pada usia berapa pun dan manfaat seperti berikut ini akan didaptkan jika rutin mengonsumsi.

Baca Juga: Tak Perlu Beli Obat Lagi, Tekanan Darah Tinggi Bisa Teratasi Cuma Modal Buah Srikaya, Begini Cara Konsumsinya

Manfaat Buah Srikaya untuk Kesehatan

Dilansir dari Medindia.net, berikut ini manfaat kesehatan dari buah srikaya.