Emak-Emak Pasti Nyesel! Ternyata Menggoreng dan Menumis Bisa Digunakan Tanpa Minyak Goreng, Hanya Modal Air Putih Hasil Akhirnya Bikin Kaget

By Marcel Mariana, Selasa, 15 Maret 2022 | 13:40 WIB
Memasak tanpa minyak goreng bisa ganti dengan air putih (tezzbuzz.com)

Memanggang dengan oven

Moms tak perlu melapisi makanan atau sayuran sebelum memanggangnya dengan oven.

Sebagai gantinya, anda bisa melapisi makanan dengan rempah-rempah, sedikit kaldu, dan kecap.

Moms akan mendapati makanan terpanggang dengan baik di dalam oven.

Itulah dia tips memasak tanpa menggunakan minyak.

Mudah sekali kan?

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

 Baca Juga: Dikasih Saran Pemilik Warteg, Begini Cara Menggoreng Kacang Tanah Agar Tidak Pahit dan Matang Merata, Gampang Dicontek!

Cara Bersihkan Minyak Goreng

Lantas bagaimana sih cara membersihkan minyak goreng agar bisa dipakai lagi?

Mengutip dari Nova.id via Parapuan.co, Chef Ragil membagikan cara untuk membersihkan minyak bekas agar kembali jernih dan bisa dipakai lagi.