SajianSedap.com – Apa yang terlintas ketika mendengar nama cumi krispi?
Pasti rasa yang lezat, adonan yang kriuk, dan cumi yang empuk.
Membayangkannya saja pasti sudah bikin ngiler ya, Sase Lovers.
Selain itu, cumi krispi juga sering kita temui di resto maupun warteg.
Tapi adakalanya Anda ingin membuat cumi krispi sendiri di rumah.
Nah kalau Anda ingin mencobanya, Sajian Sedap punya tips cumi krispi buat Anda.
Biar nggak alot, coba rendam cumi dengan 1 bahan dapur ini sebelum dimasak.
Dijamin nggak akna alot dan tetap renyah.
Mau tahu apa bahannya?
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Merendam Cumi dengan Susu agar Tidak Alot