Dikira Pakai Penglaris Karena Baru Buka Sudah Ludes, Ternyata Rahasia Tetangga Bikin Bakso Enak Cuma Pakai Agar-agar

By Raka, Jumat, 27 Mei 2022 | 10:50 WIB
Begini cara membuat bakso kenyal dengan tambahan agar-agar (Kolase Sajian Sedap)

5. Tambahkan telur

Telur

Telur merupakan salah satu rahasia bakso kenyal dan padat, seperti dilansir dari Bon Appetit.

Namun penggunaan yang terlalu banyak justru dapat membuat adonan bakso lembek.

Baca Juga: Resep Bakso Goreng Bayam Kari, Camilan yang Digemari Di Semua Kalangan Usia

Oleh karena itu, disarankan untuk memerhatikan takarannya.

Adonan bakso sekitar 900 gram, umumnya membutuhkan satu sampai dua telur saja.

6. Masukkan ke dalam air hangat

Setelah dibentuk bakso harus dimasukkan ke dalam air hangat.

Tujuannya agar bakso lebih kenyal dan berkulit.

Khusus untuk bakso ikan, masukkan ke dalam air es supaya langsung mengeras dan kencang. Jadi, tidak rusak saat dimasak.