Wah! Ternyata Begini Cara Membuat Jamur Crispy yang Kriuknya Tahan Lama Walau Sudah Dingin, Wajib Tambahkan Bubuk Ini Ke Adonan Tepung

By Gusthia Sasky T, Kamis, 2 Juni 2022 | 12:25 WIB
Cara membuat jamur crispy yang tetap kriuk walau sudah dingin (Kompas)

3. Tambahkan telur pada adonan tepung pencelup

Menambahkan telur pada adonan pencelup dapat membuat jamur goreng lebih renyah.

Telur dapat dimanfaatkan sebagai pengganti air untuk mengecerkan adonan. Sayangnya, penggunaan telur terkadang membuat lapisan tepung menjadi lebih tebal.

Jadi, Anda tetap perlu menambahkan air untuk mengencerkan adonan pencelup atau tepung basah.

Aritkel berlanjut setelah video di bawah ini.

 Baca Juga: Curiga Pakai Formalin, Ternyata Rahasia Penjual Bandeng Presto Supaya Gak Hancur saat Dimakan, Dioles Pakai Bahan Ini

4. Tambahkan susu bubuk

Susu bubuk mengandung protein yang dapat mengikat cairan dalam tepung pencelup, sehingga bisa membuat jamur renyah tahan lama.

Selain itu, susu bubuk pun dapat membuat tepung lebih mudah dicampur dan tidak cepat basi. Namun hanya susu bubuk tanpa rasa saja yang bisa digunakan untuk campuran tepung.

5. Beri baking soda

Cara membuat jamur crispy agar tidak lembek cukup sederhana. Salah satu triknya yakni dengan menambahkan baking soda pada adonan tepung.