3 Tips Mengolah Sumsum Tulang Sapi Supaya Empuk dan Lembut, Antigagal Kalau Pakai Trik Ini

By Hani Arifah, Senin, 12 Desember 2022 | 12:40 WIB
Tips mengolah sumsum tulang sapi supaya jadi sajian yang sedap. ()

Merangkum dari Healthyeating.com, ada 3 tips agar sumsum tulang sapi yang Anda masak jadi seenak di restoran.

Apa saja tipsnya?

1. Panggang Tulang sebelum Direbus

Untuk mendapatkan sumsum tulang sapi yang lembut, Anda bisa memanggangnya sebelum direbus.

Panggang sumsum tulang selama 45-90 menit.

Atau sampai tulang warnanya berubah jadi cokelat.

Panggang tulang dalam oven pada suhu 400 derajat F.

Hal ini bisa bikin sumsum tulang sapi lebih lembut dan empuk.

Selain itu, memanggang sumsum tulang bisa mencegahnya hancur saat dimasak.

2. Tambahkan Cuka saat Merebusnya

Anda bisa memanfaatkan cuka untuk mengolah sumsum tulang sapi.

Baca Juga: Bisa Seenak di Restoran, Begini Tips Mengolah Cumi Asin Supaya Gak Alot dan Asinnya Berkurang