Tips Menyimpan Terasi Agar Tidak Jamuran dan Lembek, Taruh di Tempat ini Kalau Mau Aman

By Ulfa, Senin, 23 Januari 2023 | 09:25 WIB
Terasi yang dimasak bisa wangi banget kalau diolah seperti ini (Kompas)

Untuk itu, Darius punya tips khusus.

Pertama, jangan beli terlalu banyak. Beli terasi secukupnya agar cepat habis. Setelah itu, catat tanggal pembelian terasi. 

“Kita kasih catatan masuknya tanggal berapa. Setelah itu kita buka barangnya, kita kasih expiry date satu bulan dari dibuka.

Kalau belum dibuka maksimal tiga bulan,” jelas Darius.

Jika terasi dirasa sudah tak layak pakai, misalnya melewati tanggal kedaluwarsa dan bentuk terasi yang tak kering lagi, maka sebaiknya jangan dipakai. Buang saja terasi tersebut.

Namun jika kondisi masih bagus, maka kamu masih bisa menggunakannya.

Jika kamu menggunakan terasi yang jelek dalam masakanmu, kata Aguk, maka rasa dan aromanya tidak akan keluar.

Bahkan bisa membuat masakan jadi memiliki bau yang tidak enak.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Cara Simpan Terasi agar Tidak Lembek dan Jamuran, Boleh Taruh Kulkas?"

Baca Juga: Penggemar Sambal Harus Tahu Cara Simpan Terasi Supaya Tidak Mudah Jamuran, Trik Berikut Ini Bisa Dicoba