Namun, jika penyimpannya tidak terpapar sinar matahari, kedap udara, dan di suhu yang sejuk bisa bertahan hingga lebih dari satu minggu.
Oleh karena itu jika masih ragu penyimpannya yang dilakukan sudah benar lebih baik sediakan sedikit mentega di suhu ruangan dan sisanya di kulkas.
Untuk memastikan mentega aman atau tidak dimakan, bisa cek bau dan rasanya.
Jika baunya tengik dan rasanya asam tidak sedap, itu berarti mentega sudah busuk.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 4 Cara Simpan Mentega Tanpa Kulkas agar Tidak Cepat Rusak
Baca Juga: Cara Menyimpan Cokelat Chip agar Tidak Mudah Meleleh, Awetnya Bisa Sampai Bertahun-tahun