Masih Banyak yang Bingung, Ini Perbedaan Ayam Kampung dan Ayam Negeri, Cek 4 Ciri Ini Sebelum Beli di Pasar

By Ulfa, Rabu, 26 April 2023 | 09:25 WIB
Perbedaan ayam kampung dan ayam negeri yang harus kita tahu (www.vetromani.com.br)

SajianSedap.com - Siapa yang suka makan ayam?

Daging ayam merupakan bahan yang enak dan bisa kita kreasikan menjadi berbagai masakan yang enak.

Nah, terdapat dua jenis ayam yang biasa kita lihat dan dijual di pasaran, nih.

Yakni ayam kampung dan ayam negeri.

Keduanya bisa diolah menjadi beragam masakan, baik sajian goreng, bakar maupun berkuah.

Namun jika diamati lebih jeli, kedua jenis ayam ini berbeda, terutama pada teksturnya.

Tapi, masih banyak orang yang bingung membedakan antara kedua jenis ayam ini.

Makanya, kita cari tahu beberapa perbedaan ayam kampung dan ayam negeri berikut ini, yuk!

4 Perbedaan Ayam Kampung dan Ayam Negeri

Penting untuk mengetahui perbedaan ayam kampung dan ayam negeri agar tidak keliru saat membeli dan mengolahnya. 

Mengutip dari buku "Koleksi 120 Resep Masakan Ayam" oleh Yasa Boga terbitan PT Gramedia Pustaka Utama via Kompas.com, berikut perbedaan ayam kampung dan ayam negeri.

Simak biar gak bingung lagi!

Baca Juga: Kok Sudah Masuk Kulkas, Daging Ayam Malah Jadi Cepat Busuk? Kebiasaan Ibu-ibu Jadi Penyebabnya