Dikasih Tahu Pemilik Resto, 3 Tips Ini Bikih Kuah Sup Gak Berlemak, Keluarga Bisa Makan Enak Tanpa Enek

By Virny Apriliyanty, Minggu, 30 April 2023 | 15:10 WIB
Tips Supaya Kuah Sup Tidak Berminyak (eatbydate.com)

SajianSedap.com - Kuah sup yang berlemak memang kurag enak.

Soalnya, rasanya jadi bikin kurang nikmat di lidah.

Padahal, kuah sup harusnya terasa segar sehingga kini ringan di lidah.

Tapi tak jarang, banyak dari kita yang malah bikin sup dengan lapisan minyak mengambang di atasnya.

Nah, kalau sudah begini, pasti ada kesalahan yang tanpa sadar kita lakukan.

Makanya, SajianSedap sudah marangkum 3 tips supaya kuah sup gak berminyak.

Makan pun jadi makin enak.

3 Tips Supaya Kuah Sup Tidak Berminyak

Sup yang enak itu sebenarnya haruslah terasa ringan di lidah.

Nah, kalau sampai kuah sup digenangi oleh lemak atau gajih, mungkin kita melakukan kesalahan saat memasaknya.

Kesalahan apa itu?

Untuk lebih jelasnya, simak di bawah ini, yuk!

Baca Juga: Resep Sup Jagung Ayam Fillet yang Gurih Dan Simple Ini Bikin Momen Sarapan Jadi Lebih Hangat