Dalamnya Gak Ada Putih-putihnya Lagi, Begini Trik Ampuh Merebus Sagu Mutiara Agara Tidak Keras, Kenyalnya Pas!

By Idam Rosyda, Jumat, 19 Mei 2023 | 18:40 WIB
cara merebus sagu mutiara agar matang dan tidak ada putih-putih di dalamnya (SHUTTERSTOCK/Maharani afifah)

Setelah itu, tuang sekitar 100 gram sagu mutiara.

Pastikan air mendidih hingga mengeluarkan uap yang banyak.

Setelah sagu mutiara dituang ke dalam panci berisikan air mendidih, rebus hingga sagu mutiara mengembang dan mengental.

Hindari untuk melakukan pengadukkan sagu agar tidak membuat teksturnya menjadi gampang hancur.

Sebelum menuangkan sagu mutiara ke dalam air mendidih, Anda bisa menggunakan sekitar 35 gram biji sagu mutiara dan rebus dengan 700 mililiter air.

Cara merebus sagu mutiara agar tidak mudah hancur dan menggumpal ternyata harus direbus 2 kali.

Anda bisa melakukan perebusan sagu mutiara selama lima menit.

Setelah itu, matikan api kompor.

Biarkan sagu mutiara dingin selama 15 menit.

Setelah itu, saring dan tiriskan.

Setelah sagu mutiara tiris, lakukan perebusan sagu muatara hingga matang dengan menggunakan tiga gelas air.

Baca Juga: Cara Merebus Daun Pepaya Agar Tidak Pahit, Campur dengan 2 Daun Ini saat Direbus