Kasih Tahu Pembantu Sekarang, Jangan Beli 5 Buah ini Kalau Ada yang Idap Diabetes di Rumah, Bukannya Sehat Malah Tambah Parah!

By Ulfa, Rabu, 20 September 2023 | 16:25 WIB
Ini 5 buah yang tak boleh dikonsumsi pengidap diabetes (Kolase Freepik dan Amazon.id)

Jadi, pengidap penyakit gula yang ingin makan buah nanas sebaiknya cukup satu atau dua potong kecil saja.

3. Anggur

Tak hanya gula, kandungan karbohidrat pada buah anggur juga terbilang tinggi.

Sekitar 100 gram buah ini terdapat 15,5 gram gula dan 18,1 gram karbohidrat.

Inilah alasan mengapa pengidap penyakit kencing manis sebaiknya mengurangi atau bahkan menghindari untuk mengonsumsi buah anggur.

4. Semangka

Pengidap penyakit kencing manis juga sebaiknya tidak mengonsumsi semangka dalam jumlah yang besar.

Ini karena angka indeks glikemik (IG) buah semangka yang terbilang tinggi, yaitu 72.

Tak berbeda dengan nanas, sebaiknya pengidap penyakit kencing manis membatasi asupan buah semangka tidak lebih dari satu atau dua potong kecil.

5. Pir menjadi buah yang dilarang untuk penderita diabetes

Tak sedikit orang beranggapan bahwa buah pir memiliki rasa yang tidak terlalu manis.

Padahal, buah satu ini mengandung gula sekitar 9,69 gram dan karbohidrat sebesar 15,1 gram untuk setiap 100 gram porsinya.

Jadi, pengidap penyakit kencing manis yang ingin mencoba mencicipi buah ini sebaiknya tidak lebih dari setengah buah yang berukuran sedang.

Baca Juga: Padahal di Rumah Banyak, Bunga Tapak Dara Ternyata Punya Kadar Antioksidan Tinggi Hingga Bisa Atasi Penyakit Sejuta Umat Ini