Agen antimikroba yang ada dalam madu organik mentah dapat membantu membunuh patogen berbahaya yang ditemukan di usus.
5. Menurunkan berat badan
Orang yang berjuang melawan obesitas bisa mengonsumsi madu di malam hari.
Karena madu benar-benar bebas lemak dan akan membatasi asupan lemak kamu.
Mengkonsumsi air hangat yang dicelupkan lemon dengan satu sendok teh madu akan membantu mengurangi lemak perut.
6. Madu menyehatkan kulit
Sifat antibakteri, anti-jamur dan antioksidan yang ada dalam madu menjadikannya obat yang luar biasa untuk membuat kulit menjadi sehat.
Sifat-sifat ini membantu menjaga kulit tetap halus dan lentur, jika mengkonsumsinya sebelum tidur.
Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Cobalah Minum Madu Sebelum Tidur, Jika Dilakukan Rutin, Ini 10 Manfaat yang Akan Dirasakan