Cocok Disantap Dengan Nasi Hangat, Ini Dia 5 Resep Opor Lezat yang Wajib Dicontek

By Dwi, Minggu, 24 Desember 2023 | 13:00 WIB
5 Resep Opor Lezat (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Ingin menghadirkan hidangan berkuah santan untuk teman menyantap nasi hangat? Contek 5 resep opor lezat ini.

Nasi satu piring pasti kurang kalau makan dengan menu tradisional ini.

Yuk, contek dan sajikan aneka menu sederhana berkuah santan lezat ini untuk menu utama makan hari ini.

5 Resep Opor Lezat Untuk Teman Menyantap Nasi Hangat

Resep Opor Ayam Kuning

Resep Opor Ayam Kuning

Waktu: 60 Menit

Sajian: 16 Porsi

Bahan:

1 ekor ayam, dipotong 16 bagian

4 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya

2 lembar daun salam

2 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan

1/2 sendok makan garam

Baca Juga: Baru Dimasak Sudah Kecut, Begini Cara Menyimpan Makanan Bersantan Agar Tak Cepat Basi dan Tak Perlu Dipanaskan Berkali-kali

1/4 sendok teh merica bubuk

Baca Selengkapnya >>

Resep Opor Terong Pedas

Resep Opor Terong Pedas

Waktu: 45 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:

4 buah terong, dipotong-potong

15 buah tahu kulit

3 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya, disobek-sobek

2 lembar daun salam

1 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan

2 cm lengkuas, dimemarkan

Baca Juga: Resep Daging Masak Opor, Kreasi Menu Anti Bosan Untuk Makan Siang Nanti

Baca Selengkapnya >>

Resep Opor Ayam Bumbu Jintan

Resep Opor Ayam Bumbu Jintan

Waktu: 45 Menit

Sajian: 12 Buah

Bahan:

1 ekor ayam, dipotong 12 bagian

700 ml santan dari 1 butir kelapa

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya

2 batang serai, dimemarkan

1 buah jeruk limau, ambil airnya

Baca Juga: Praktis! Semudah Ini Cara Ampuh Membuat Resep Opor Ayam Pedas yang Rasanya Juara

Baca Selengkapnya >>

Resep Daging Masak Opor

Resep Daging Masak Opor

Waktu: 60 Menit

Sajian: 5 porsi

Bahan:

400 gram daging, potong 4x4 cm, tebal 1 cm, goreng berkulit

2 batang serai, memarkan

3 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya, sobek-sobek

2 buah cabai merah besar, iris serong

1/2 sendok makan garam

1 sendok teh gula merah sisir

Baca Selengkapnya >>

Baca Juga: Wajib Tahu, Begini Cara Ampuh Membuat Resep Opor Ayam yang Super Gurih

Resep Opor Ayam

Resep Opor Ayam

Waktu: 45 Menit

Sajian: 16 Potong

Bahan:

1 ekor ayam, potong 10 bagian

2 lembar daun salam

2 cm lengkuas, memarkan

2 cm jahe, memarkan

3 batang serai, memarkan

750 ml santan encer, dari sisa perasan santan kental

Baca Selengkapnya >>