Tips Membuat Kaldu Ikan yang Rasanya Sedap dan Tidak Bau Amis, Lengkap dengan Cara Simpannya Agar Tahan Lama

By Amelia Pertamasari, Rabu, 24 Januari 2024 | 17:40 WIB
Tips membuat kaldu ikan. (Food Preparation and Cooking Techniques)

Langkah berikutnya, cuci bersih ikan sampai tak ada kotoran yang menempel.

2. Panggang Tulang dan Kepala

Setelah tulang dan kepala ikan dicuci bersih, maka selanjutnya dipanggang. Sebaiknya, panggang tulang dan kepala ikan sampai hasilnya mengering.

Sembari memanggang ikan, Anda bisa menyiapkan air bersih sebanyak 2,5 liter.

3. Rebus Tulang

Tulang dan kepala ikan yang sudah dipanggang tadi, diproses lagi dengan cara direbus. Rebus ikan hingga air sebanyak 2,5 liter yang dicampurkan menyusut.

Nantinnya, akan ada busa dan kotoran yang mengapung di permukaan kaldu dan jika seperti itu, sebaiknya segera diangkat.

4. Tambahkan Bahan Lainnya

Usai kotoran dibersihkan, Anda bisa menambahkan berbagai bahan masakan lainnya, seperti:

Perlu Anda ketahui, menambahkan daun bawang dan wortel akan menghilangkan bau amis.

Tunggu proses perebusan hingga airnya berkurang 25 persen, selanjutnya angkat dan saring kaldu.

Apabila sudah, kamu bisa menggunakan kaldu ikan tadi menjadi sup.

Baca Juga: Jadi Makanan Wajib Imlek, Ini Makna Ikan Bandeng dan Cara Membuatnya Tidak Mudah Hancur saat Dimasak Pindang

Tips Menyimpan Kaldu Ikan

Berikut adalah cara menyimpan kaldu ikan:

- Pastikan suhu kaldu sudah dingin (berada pada suhu ruangan) sebelum disimpan di kulkas.

- Gunakan wadah kedap udara untuk menyimpan.