Agar Awet Muda, Hindari Faktor-Faktor Penyebab Penuaan Berikut Ini (2)

By dina, Minggu, 11 Maret 2018 | 09:32 WIB
Agar Awet Muda, Hindari Faktor-Faktor Penyebab Penuaan Berikut Ini (2) (dina)

SajianSedap.Grid.ID – Mari simak faktor penyebab penuaan dini yang bisa kita hindari agar awet muda senantiasa.

Sebelumnya, ingatlah bahwa secara alami kita tidak bisa menghindar seratus persen dari proses penuaan.

Yang bisa kita lakukan adalah menghambat proses itu.

Sebab, semua orang mengalami penuaan tapi kecepatannya bisa berbeda-beda.

Kita biasanya menilai keawetmudaan hanya dari tampilan luar.

Seorang perempuan kita anggap awet muda jika ia tetap kelihatan cantik di usia kepala empat atau lima.

Kecantikan sendiri sebetulnya hanya salah satu, bukan satu-satunya, ciri awet muda dalam konsep antiaging.

Yang tak boleh dilupakan, antiaging juga berkaitan dengan organ-organ dalam tubuh.

Dalam ilmu kesehatan, seseorang disebut awet muda jika organ-organ tubuhnya tidak cepat mengalami degenerasi atau kerusakan akibat bertambahnya usia.

(Baca juga: 9 Alasan Kita Harus Mengganti Gaya Hidup dengan Mengonsumsi Makanan Organik (1))

Berikut ini adalah faktor yang bisa kita hinndari untuk menjaga keawetan penampilan kita.

Kekurangan Antioksidan