Begini Cara Mencuci Buah dan Sayur yang Benar, Pasti Bebas Dari Pestisida dan Lilin

By Sajian Sedap, Selasa, 8 Mei 2018 | 12:22 WIB
Begini Cara Mencuci Buah dan Sayur yang Benar Agar Terbebas Dari Pestisida dan Lilin (Sajian Sedap)

Siapa yang suka merendam sayur atau buah pada wastafel atau mangkuk penuh dengan air?

Hal ini sering dilakukan dengan pemikiran jika buah dan sayur akan lebih cepat bersih karena dicuci bersamaan.

Ternyata cara tersebut tidak perlu dilakukan.

Menurut Linda, cara tersebut justru berpeluang lebih besar untuk bakteri saling berkontaminasi antar sayur atau buah.

Soalnya kotoran dan bakteri akan bercampur jadi satu dan tidak akan hilang.

Begitu juga dengan mencuci buah dan sayur dengan sabun.

Sabun mengandung bahan kimia yang justru bisa berbahaya jika menempel pada sayur dan buah.

Kini sudah tahu kan, bagaimana cara mencuci sayur dan buah yang benar?

Dengan begini sayuran dan buah yang akan kita konsumsi pasti bebas dari pestisida, kotoran, dan lilin.

Selamat mencoba! (MA)

Sumber dok. time.com

Foto dok. menshealth.com

(Baca juga: Jarang Terlihat, Ini Sosok Anak Tiri Ririn Dwi Ariyanti yang Cantik dan Jago Masak )

(Baca juga: Asistennya Makan sambil Lesehan di Mobil, Ussy “Ntar Disangka Bosnya Suruh Duduk Di Bawah”)